Semutku.com Hallo sobat setia semutku, berjumpa lagi nih bersama admin, pada kesempatan kali ini admin akan memberikan sebuah informasi terbaru mengenai Spesifikasi Dan Harga Realme 9 Yang Dibekali Dengan Snapdragon 680.
Perlu sobat ketahui bahwa Realme 9 dengan series terbaru ini adalah salah satu jenis gadget menengan keatas, dengan spesifikasi yang berikan gadget satu ini hanya di jual di angka 3 jutaan saja.
Nah, untuk kalian yang penasaran dengan spesifikasi apa saja yang terdapat pada realme 9 ini maka kalian dapat mengikuti ulasannya di bawah ini ya.
Di bagian layar, HP realme 9 ini di bekali dengan corning gorrila galss 5 yang akan membuat hp ini aman dari goresan, dengan tambahan referesh rate 90Hz, layar super amoled 1080 x 2400 pixel (FHD+) dan di tambahan dengab ukuran layar 6,4 inci.
Di bagian chipset dan juga operasi sistem yang di jalankan oleh Realme 9 ini ialah Android 12 dari realme UI 3.0 dengan tambahan dari GPU Androno 610 dan juga Prosesor Snapdragon 680 4G.
Hp Realme 9 ini juga memiliki dua tipe yang berbeda untuk bagian penyimpanan data yakni8GB RAM + 128GB ROM dan 6GB RAM + 128GB ROM.
Yang menarik dari Hp Realme 9 ini adala HP ini dibekali dengan baterai yang besar yakni 5000mAh dengan tambahan fitur fast charging 33W yang akan membuat pengisian baterai sangat cepat meskipun memiliki kapasitas yang besar ya.
Untuk mengetahui harga dan juga spesifikasi lengkapnya maka kalian dapat menyimak tabel di bawah ini ya.
Spesifikasi Dan Harga Realme 9
Layar | Corning Gorilla Glass 5 Refresh rate 90Hz Super AMOLED 1080 x 2400 pixel (FHD+) 6,4 inci |
Chipset & OS | Android 12, Realme UI 3.0 GPU Adreno 610 Prosesor Snapdragon 680 4G |
Memori | 8GB RAM + 128GB ROM 6GB RAM + 128GB ROM |
Kamera utama | Perekaman video 1080p@30fps Triple camera 108MP, f/1.8, 26mm (wide); 8MP, f/2.2, 120˚ (ultrawide); 2MP, f/2.4, (macro) |
Kamera depan | Perekaman video 1080p@30fps Single camera 16 MP, f/2.5, 26mm (wide) |
Baterai | Fast charging 33W 5.000 mAh |
Kelengkapan | Sensor sidik jari dalam layar USB Type-C Earjack 3,5mm Dual SIM |
Harga | 6/128GB: Rp 3.399.000 8/128GB: Rp 3.599.000 |
Sekian dan terimakasih telah berkunjung 🙂